Posted by : wota blog Kamis, 29 Oktober 2015



Sato Seira, mantan anggota SKE48 akan tampil dalam film live-action yang berjudul ‘Chimamire Sukeban Chainsaw’. Film ini disutradarai oleh Yamaguchi Hiroki, dan akan ditayangkan pada tahun 2016.
Film ini merupakan adaptasi dari sebuah manga yang berjudul ‘Chimamire Sukeban Chainsaw’ karya Mikamoto Rei yang diterbitkan November 2009 di majalah manga Seinen Jepang ,Comic Beam.
Sato Seira akan memperankan karakter manga ‘Bakutani Sayuri’. Film ini berceriata tentang Nokomura Giko (Diperankan oleh Uchida Rio) yang merupakan gadis nakal dan sosok senior di sekolahnya. Nokomura berjuang untuk membunuh teman-teman sekelasnya yang telah berubah menjadi sosok zombie.

Leave a Reply

Subscribe to Posts | Subscribe to Comments

- Copyright © 2013 WOTA BLOG - Hatsune Miku - Powered by Blogger - Designed by Johanes Djogan -